Update harga modem telkomsel terbaru tahun 2015. Internet merupakan teknologi yang paling sering digunakan oleh banyak manusia. Internet sangat membantu dalam urusan mendapatkan informasi dengan cepat.
Di Indonesia sendiri, Internet berkembang sangat pesat bahkan para pengguna social media facebook di dominasi oleh masyarakat Indonesia. Internet berkecepatan tinggi merupakan sesuatu yang paling dicari oleh pengguna Internet.
Kecepatan internet dari modem tersebut bahkan mencapai 14.4 Mbps. Koneksi ini dapat dimanfaatkan untuk browsing, chatting, melihat video streaming, social media dan lainnya.
Ada beberapa jenis modem beserta perdana telkomsel flash dengan harga bervariasi yang bisa anda lihat dibawah ini.
Daftar Harga Modem Telkomsel Flash
Tipe Modem | Harga (Rp.) |
---|---|
Huawei E173 + Perdana Telkomsel Flash | Rp. 315.000 |
Huawei E303 + Perdana Telkomsel Flash | Rp. 300.000 |
Huawei M175 + Perdana Telkomsel Flash | Rp. 295.000 |
Huawei E153 + Perdana Telkomsel Flash | Rp. 320.000 |
ZTE MF 180 + Perdana Telkomsel Flash | Rp. 300.000 |
ZTE MF 190 + Perdana Telkomsel Flash | Rp. 320.000 |
Dengan modem telkomsel flash tersebut, anda akan semakin mudah mengakses internet dimana saja asalkan tempat tersebut support sinyal operator telkomsel.
Telkomsel sendiri sudah memiliki banyak tower sehingga jaringannya sudah tersebar luas di berlahan daerah Indonesia.